Kamis, 18 Februari 2010

KESAN DAN PESAN



ASSALAMUALAIKUM WR WB

pertama tama marilah kita panjatkan puji ke hadirat tuhan yang maha esa.Perkenalkan nama saya Fajar Rohmanto, kelas 9A dan bersekolah di SMPN 2Banjar. Pertama awal saya berkarier mengikuti lomba adalah mengikuti lomba OSN Fisika tingkat kota dan Alhamdulillah menjadi juara pertama. Kemudian bulan-bulan kemarin saya mengikuti lomba Olimpiade Matematika PASIAD babak penyisihan di SMPN 5 Banjar. Sekarang saya sedang belajar untuk melanjutkan ke tingkat lomba Olimpiade Matematika PASIAD tingkat Priangan timur.Sekarang setelah masuk tingkat priangan timur mewakili kota Banjar dan sekolah yang tercinta.
MOTIVASI UNTUK TEMAN-TEMAN

Saya dapat menjadi seperti sekarang tentu karena para guru dan lepas dari teman-teman yang selalu memberi semangat dan dukungan. Terima kasih kepada teman -teman atas dukungannya.Marilah kita semua warga SMPN 2 Banjar khususnya teman-teman yang ada di sekolah untuk terus belajar dan juga berdoa, agar dapat menggapai sesuatu yang di harapkan.

SARAN TERHADAP SEKOLAH

Saran terhadap sekolah adalah kinerja sekolah harus lebih ditingkatkan terutama menyangkut penegakan peraturan. Apabila ada yang melanggar sebaiknya di hukum dengan tegas.
Kemudian sekolah sebaiknya pada tahun selanjutnya mengatur dan melengkapi laboratorium Fisika yang tidak pernah dipakai untuk praktek karena keterbatasan alat.

Terima kasih dan terus belajar dan berlatih Insyaallah teman-teman pasti bisa.

" BELAJAR + BERLATIH+BERDOA = BISA........."
Wassalam :
sent by Fajar Rohmanto
via e_mail : fajar.rohmanto@yahoo.com

0 komentar:

Posting Komentar